View Blog with Your Language

Translate

Home » » BAHAYA BERENANG 1 JAM SETELAH MAKAN ?

BAHAYA BERENANG 1 JAM SETELAH MAKAN ?



BAHAYA BERENANG SETELAH MAKAN

Ketika kita makan, darah dialihkan ke sisitem pencernaan untuk membantu memproses makanan.
Olahraga juga meningkatkan permintaan akan darah dalam otot, karena otot memerlukan lebih banyak oksigen selama berolahraga, dan oksigen dibawa dalam aliran darah.

Jika Anda banyak makan dan kemudian mulai berolahraga dengan giat, darah yang tersedia bagi otot mungkin akan berkurang karena digunakan oleh sistem percernaan , hal inilah yang menyebabkan kram.
Apabila terjadi di darat, ini tidak terlalu berbahaya, karena Anda bisa berhenti berolahraga dan mengistirahatkan otot.
Namun, di dalam air, Anda perlu terus bergerak, kalau tidak Anda bisa tenggelam.
Jadi, karena alasan inilah, lebih baik jangan berenang setelah makan.

Share
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...


Share your views...

0 Respones to "BAHAYA BERENANG 1 JAM SETELAH MAKAN ?"

Posting Komentar

My English Article

 

Daftar Blog Teman

Mengenai Saya

Foto saya
Cianjur, Jawa Barat, Indonesia
Blogger yang senantiasa menyajikan Artikel-artikel yang bermanfaat untuk di Baca oleh semua kalangan.
RSS Feed Twitter Facebook Yuwie Triond
VIEW MOBILE

© 2010 Kumpulan Tips dan Catatanku All Rights Reserved Thesis WordPress Theme Converted into Blogger Template by Hack Tutors.info